Apa jadinya bila momen debut berakhir dengan cara yang memalukan? Semestinya kesempatan itu jadi ajang unjuk gigi untuk memberi kepercayaan ke pelatih, ini malah jadi bencana bagi timnya. Itulah yang dialami pemain GOAT sekaliber Lionel Messi.
***
Percaya tak percaya, laga perdana Lionel Messi di ajang internasional dikenang sebagai salah satu debut terburuk dalam sejarah.
2005 silam, saat Argentina melawan Hungaria, Messi masuk dari bangku cadangan sebagai debutan di babak kedua.
Namun, baru 40 detik di lapangan, Messi tak sengaja menyikut lawan saking semangatnya menggiring bola. Tanpa ampun, wasit memberinya kartu merah.
Bagaimanapun sejarah debut internasional yang memalukan, Messi kini telah menjadi pahlawan negaranya, juara Piala Dunia dan jadi topskor sepanjang masa Argentina serta diakui sebagai GOAT.
#messi #sepakbola #football #shorts
***
KREDIT
Video:
RTL
Foto:
timesofindia.indiatimes.com
Reuters
myblogpay.com
Sport360
source